Sidang Paripurna DPRD Barru Terkait Fasilitas Penyelenggaraan Pesantren di Barru

    Sidang Paripurna DPRD Barru Terkait Fasilitas Penyelenggaraan Pesantren di Barru

    Barru_ Sesuai hasil bamus yang lalu Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) mengelar rapat tentang fasilitasi penyelenggaraan pesantren pada Senin 18/11/2024.

    Drs.H.Syamsuddin.M , M.Si ketua DPRD Barru pimpin rapat  terkait fasilitas penyelenggaran pesantren di ruang sidang paripurna DPRD Barru

    Rapat tersebut di laksanakan di ruang paripurna DPRD Barru dan di Pimpin oleh Ketua DPRD Barru Syamsuddin muhiddin didampingi Wakil Ketua 1 Andi Yenni, dan Wakil Ketua 2 Alifandy Aska.

    Dalam rapat tersebut turut dihadir sejumlah OPD Barru terkait dan para Staf Ahli DPRD Barru dan para Kabag DPRD Barru

    ( Irsam )

    barru sulsel
    Ir. ABDU SAMID

    Ir. ABDU SAMID

    Artikel Sebelumnya

    Paslon 2 Ulfah-MHG, Muda Enerjik Sosor Tujuh...

    Artikel Berikutnya

    Polda Sulsel Berhasil Ungkap TPPO dan Pembunuhan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Polres Barru Serahkan Tersangka Penipuan Haji ke Kejaksaan
    Polres Barru Siapkan 180 Personel Amankan Kampanye Terbuka
    Dukungan Ke Araska Terus Mengalir, Terbukti Kerja Nyata, Tutur Musafir
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Polres Barru Terjunkan 180 Personel Amankan Kampanye Terbuka Pilkada 2024

    Tags